10 Manfaat Air Jahe Campur Jeruk Nipis Untuk Kesehatan, Dianjurkan Konsumsi Rutin Saat Puasa

- 8 Maret 2024, 14:30 WIB
10 Manfaat Air Jahe Campur Jeruk Nipis Untuk Kesehatan
10 Manfaat Air Jahe Campur Jeruk Nipis Untuk Kesehatan /Ranthi Apriliah/

PORTAL BELITUNG - Jahe merupakan menjadi salah satu rempah yang dikenal memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Sifat anti-inflamasi dan anti-lambung yang ada dalam jahe bisa membantu meningkatkan pencernaan.

Minum air jahe campur jeruk nipis sudah lama dikenal mampu memberikan manfaat sehat untuk tubuh. Air jahe dan jeruk nipis memang memiliki banyak manfaat.

Ada yang menggunakannya sebagai bumbu masakan, obat herbal untuk menyembuhkan penyakit, menunjang kecantikan, diet dan masih banyak lagi. 

Selain itu, jahe juga dikenal dengan efek termogeniknya yang membantu mengaktifkan metabolismemu, yang nantinya akan menjadi pembakar lemak yang kuat.

Vitamin C dalam jeruk nipis berubah menjadi antioksidan berharga yang mendorong pembuangan limbah dari tubuhmu, memerangi retensi cairan, membantu detoksifikasi tubuh dan memainkan peran penting dalam mengurangi pembengkakan perutmu.

Baca Juga: 7 Manfaat Kurma Ajwa Untuk Kesehatan, Dianjurkan Rasulullah SAW

Apalagi di konsumsi saat puasa Ramadhan, Anda akan mendapatkan manfaat setelah meminumnya. Badan terasa segar dan bugar. 

10 Manfaat Air Jahe Campur Jeruk Nipis

1. Menambah energi

Jahe merupakan rempah-rempah yang dikenal punya banyak khasiat, salah satunya menghangatkan tubuh dan menjadi penambah energi.

Meminum air jahe hangat bahkan disebut bisa mengusir flu dalam waktu singkat. Apalagi kandungan jahe sangat aman dikonsumsi ketimbang obat-obatan kimia.

Air jeruk nipis menjadi tambahan manfaat karena dikenal sebagai sumber vitamin C yang banyak. Itu sebabnya, campuran keduanya dipercaya bisa meningkatkan daya tahan tubuh dan menambah energi.

Halaman:

Editor: Ayu Wiyanto

Sumber: Beragam Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah