Ringkasan Materi Mapel IPA Kelas 8 Semester 2 Kurikulum Merdeka Bab 6 Struktur Bumi dan Perkembangannya

- 28 Juni 2024, 12:53 WIB
Ilustrasi Ringkasan Materi Mapel IPA Kelas 8 Semester 2 Kurikulum Merdeka Bab 6 Struktur Bumi dan Perkembangannya
Ilustrasi Ringkasan Materi Mapel IPA Kelas 8 Semester 2 Kurikulum Merdeka Bab 6 Struktur Bumi dan Perkembangannya /Pixabay///

PORTAL BELITUNG- Inilah rangkuman materi IImu Pengetahuan Alam (IPA) kelas 8 Bab 6 tentang struktur bumi dan perkembangannya.

Artikel ini menyediakan isi rangkuman mata pelajaran IPA semester 2 Bab 6 materi struktur bumi dan perkembangannya untuk peserta didik kelas 8.

Ketahui materi penting apa saja pada rangkuman mapel IPA kelas 8 semester 2 Bab 6 struktur bumi dan perkembangannya.

Baca Juga: 5 Soal Essay Mapel Bahasa Indonesia Tentang Puisi, Kunci Jawaban Tersedia Lengkap

Ayo ketahui pengertian dari struktur bumi yaitu susunan/lapisan pembentuk bumi yang terdiri dari banyak jenis material.

Isi materi Bab 6 ini untuk melatih peserta didik dan menumbuhkan rasa ingin tahu serta memahami materi tersebut.

Pelajari materi penting tentang struktur bumi dan perkembangannya untuk menambah pengetahuan peserta didik dalam belajar.

Baca Juga: Rangkuman PAI Kelas 11 Semester 2 Bab 7 Menguatkan Iman Dengan Menjaga Kehormatan, Ikhlas, Malu, dan Zuhud

Inilah penjelasan tentang rangkuman mapel IPA kelas 8 struktur bumi dan perkembangannya sebagai berikut.

Struktur bumi adalah susunan/lapisan pembentuk bumi yang terdiri dari banyak jenis material. Struktur utama Planet bumi secara berurutan adalah inti dalam, inti luar, mantel bumi, dan kerak bumi.

Struktur dalam bumi berlapis terdiri dari tiga lingkaran yang konsentris, yaitu kerak, mantel dan inti bumi. Inti dalam merupakan lapisan bumi paling dalam yang berbentuk bola padat berjari-jari sekitar 1.220 km.

Baca Juga: Rangkuman PAI Kelas 1 Bab 8 Materi Tentang Allah Maha Raja, Ayo Pelajari Selengkapnya

Planet bumi tersusun atas tiga komponen utama, yakni atmosfer (komponen gas), litosfer (komponen padatan), serta hidrosfer (komponen air). Adapun  yang bukan merupakan komponen utama penyusun bumi adalah biosfer.

Bumi terdiri atas 3 komponen pokok, yaitu litosfer bagian padat dari bumi, hidrosfer berupa perairan dan atmosfer bagian menyelubungi bumi dengan udara dan gas.

Secara umum bumi terdiri atas 3 komponen utama, yakni komponen gas yang disebut atmosfer, komponen padatan yang disebut litosfer, dan komponen air yang disebut hidrosfer.

Baca Juga: Simak Isi Rangkuman Ekonomi Kelas 10 Semester 2 Materi Bab 10 Tentang Uang dan Perbankan

Lapisan bumi dari yang paling dingin hingga yang terpanas adalah: kerak bumi, mantel, inti luar, dan inti dalam. Suhu kerak bumi dapat bervariasi dari suhu udara di atas kerak bumi hingga 1.600 derajat Fahrenheit.

Fungsi lapisan termosfer yaitu sebagai tempat terjadinya proses ionisasi, terjadi ketika oksigen dan gas lainnya terpecah menjadi bentuk oksigen atomik. Sebagai pemantul gelombang elektromagnetik untuk gelombang radio, yang sangat bermanfaat bagi perkembangan komunikasi.

Demikianlah Rangkuman materi IImu Pengetahuan Alam (IPA) kelas 8 Bab 6 tentang struktur bumi dan perkembangannya di bawah ini.*

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah