Rangkuman Mapel Biologi Kelas 12 Semester 2 Bab 6 Mutasi, Berikut Penjelasannya!

- 31 Mei 2024, 18:27 WIB
Rangkuman Mapel Biologi Kelas 12 Semester 2 Bab 6 Mutasi, Berikut Penjelasannya!
Rangkuman Mapel Biologi Kelas 12 Semester 2 Bab 6 Mutasi, Berikut Penjelasannya! /Karya:peterschreiber.media

PORTAL BELITUNG- Pahami rangkuman mapel Biologi kelas 12 semester 2 Bab 6 mempelajari mutasi.

Pelajari rangkuman mapel Biologi kelas 12 Bab 6 materi mutasi untuk membantu peserta didik belajar.

Catat rangkuman Biologi Bab 6 mutasi dapat dijadikan sebagai referensi dan alternatif pembelajaran.

Baca Juga: Kumpulan Soal Essay PAI Kelas 11 Semester 2 Bab 3 Menghindari Perkelahian Pelajar, Minuman Keras, dan Narkoba

Ayo simak pembahasan rangkuman mapel Biologi Bab 6 mempelajari mutasi untuk membantu peserta didik belajar.

Ketahuilah materi penting pada rangkuman mapel Biologi kelas 12 mempelajari mutasi, simak penjelasannya.

Berikut rangkuman mapel Biologi Bab 6 yang membahas mutasi cocok untuk peserta didik kelas 12.

Baca Juga: Isi Rangkuman IPA Kelas 3 Semester 2 Bab 11 Pelestarian Alam Kurikulum Merdeka

Mutasi adalah perubahan yang terjadi pada bahan genetik baik pada taraf tingkatan gen maupun pada tingkat kromosom.

Mutasi untuk menghadapi perubahan alam yang akan timbul sewaktu-waktu, sehingga ketika perubahan muncul, ada dua kemungkinan yang dapat timbul yaitu sifat yang bermutasi lebih mudah beradaptasi dibandingkan dengan sifat yang asli, sehingga karakter asli kemungkinan hilang dari peredaran.

Halaman:

Editor: Dea Megaputri


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah