Draft Naskah Teks Doa Peringatan Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023 ke 95, Penuh Khidmat

- 25 Oktober 2023, 18:34 WIB
Draft Naskah Teks Doa Peringatan Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023 ke 95, Penuh Khidmat
Draft Naskah Teks Doa Peringatan Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023 ke 95, Penuh Khidmat /kabar.priangan.com/Yuni Kartika/

PORTAL BELITUNG - Agar upacara berjalan lancar dan penuh khidmat, berikut draft naskah teks doa peringatan Hari Sumpah Pemuda 28 Oktober 2023 ke 95 untuk dibacakan saat upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda 2023. Dapatkan teks doa peringatan Hari Sumpah Pemuda 2023 di sini resmi.

 

Hari Sumpah Pemuda merupakan salah satu hari bersejarah bagi bangsa Indonesia. Tiga ikrar monumental lahir di hari bersejarah ini, tepat tanggal 28 Oktober 1928. Sudah 95 tahun lamanya, Sumpah Pemuda diperingati sejak pertama kali digaungkan pada tahun 1928.

Kala itu, para pemuda Indonesia yang terdiri dari Jong Java, Jong Sumatranen Bond (Pemoeda Soematera), Pemoeda Indonesia, Sekar Roekoen Pasoendan, Jong Islamieten Bond, Jong Bataks, Jong Celebes, Pemoeda Kaoem Betawi dan Perhimpoenan Peladjar Peladjar Indonesia (PPPI) menghadiri Kongres Pemuda II yang dilaksanakan pada tanggal 27-28 Oktober 2023 di Batavia (sekarang Jakarta).

 

Baca Juga: Sumpah Pemuda 2023: Teks Keputusan Kongres Pemuda Indonesia 1928 Dibacakan Saat Upacara Hari Sumpah Pemuda

Peringatan Hari Sumpah Pemuda ini bertujuan menumbuh-kembangkan pemuda menjadi pribadi berkarakter, berkapasitas, dan berdaya saing, mendorong pemuda sebagai pelopor semangat kebangsaan dan pemersatu bangsa, dan membangkitkan semangat kolaborasi dalam memajukan negeri. Selaras dengan tema yang diusung pemerintah tahun ini yakni 'Bersama Majukan Indonesia'.

Pemerintah melalui Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) RI telah merilis buku pedoman Hari Sumpah Pemuda (HSP) 2023. Dalam buku panduan tersebut dilampirkan juga teks doa peringatan Hari Sumpah Pemuda 2023.

Halaman:

Editor: Ayu Wiyanto

Sumber: Kemenpora


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah