Niat dan Tata Cara Shalat Taubat Nasuha dengan Benar, Simak Ulasannya!

- 29 Desember 2023, 22:45 WIB
Ilustrasi Niat Sholat Taubat Nasuha
Ilustrasi Niat Sholat Taubat Nasuha /Muhammad Faiz

PORTAL BELITUNG - Niat dan tata cara shalat taubat sesuai sunnah sangat dianjurkan untuk diketahui oleh semua umat Islam.

Cara shalat taubat nasuha banyak dikerjakan setelah menyadari atas dosa yang telah diperbuat. Cara mengerjakannya hampir sama dengan salat sunah lainnya.

Taubat Nasuha adalah memohon ampun kepada Allah Swt. dengan bersungguh-sungguh serta menyesal dan berjanji tidak akan mengulangi kembali perbuatan dosa.

Baca Juga: Niat Shalat Qobliyah Subuh, Tata Cara dan Keutamaannya

Seseorang yang menjalankan taubat Nasuha berarti sedang menebus dosa secara tuntas. Manusia merupakan mahluk yang tak pernah lepas dari kesalahan dan kekhilafan. 

Sebagai umat Muslim yang tidak luput dari segala dosa, penting bagi kita para umat Muslim untuk menyegerakan menjalankan taubat Nasuha.

Dalil pelaksanaan shalat bersandar pada hadits yang diriwayatkan dari Abu Bakar Ash-Shiddiq, ia berkata pernah mendengar Rasulullah SAW pernah,

“Tidaklah seorang hamba yang melakukan dosa, lalu ia bersuci dengan baik lalu ia berdiri untuk shalat dua rakaat, kemudian ia meminta ampunan kepada Allah melainkan Allah akan mengampuninya.” (HR Abu Dawud, At-Tirmidzi, Ahmad, dan Ibnu Majah)

Baca Juga: Manfaat Shalat Dhuha Setiap Hari dan Rasakan Keberkahan dan Rezekinya

Setelah Abu Bakar RA menyampaikan hadits tersebut, Rasulullah SAW membacakan ayat,

dan

Halaman:

Editor: Ayu Wiyanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah