TOP 10 Bakso Terenak di Kota Pangkalpinang Bangka, Rasanya Bikin Ketagihan

- 21 Februari 2024, 17:54 WIB
Ilustrasi bakso Pangkalpinang. TOP 10 Bakso Terenak di Kota Pangkalpinang Bangka, Rasanya Bikin Ketagihan
Ilustrasi bakso Pangkalpinang. TOP 10 Bakso Terenak di Kota Pangkalpinang Bangka, Rasanya Bikin Ketagihan /Ayu Wiyanto/Ayu Wiyanto/Dok. PORTAL BELITUNG

Baca Juga: Daftar Rekomendasi Hotel di Toboali Bangka Selatan Dekat Pusat Kota, Strategis dan Nyaman

8. Bakso Mas Mudji

Bakso Mas Mudji terletak di Jalan Jum'at Yahya No.153, Bukit Sari, Kec. Gerunggang, Kota Pangkal Pinang. Warung bakso ini menawarkan berbagai varian menu bakso yang enak dan menggugah selera.

Buka pukul: 09.00 WIB

9. Bakso Koboy

Warung Bakso Koboy beralamat di Jalan Rasakunda No.25, Sriwijaya, Kec. Girimaya, Kota Pangkal Pinang.

Nama warung bakso ini unik lantaran penjual baksonya selalu melayani pelanggan dengan menggunakan topi koboy. 

Warung bakso ini menyajikan menu bakso yang enak menggoda selera, dari bakso urat hingga bakso telur. Satu lagi yang menarik di warung ini, penjual menyajikan bakso dengan mie yang berlimpah sehingga pembeli dijamin kenyang lebih lama.

Buka pukul: 09.00 WIB

Baca Juga: 5 Rekomendasi Hotel Sungailiat Pinggir Pantai Terfavorit, Suasana Romantis Cocok Untuk Bulan Madu

 

 

 

10. Bakso Mas Tohir

Warung bakso Mas Tohir terletak di Jalan Sungai Selan No.68, Bintang, Rangkui, Kota Pangkal Pinang. Warung bakso ini terletak tak jauh dari makam Belanda dan menawarkan bakso urat yang menggoda selera.

Buka pukul: 09.00 WIB

Halaman:

Editor: Ayu Wiyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah