Cara Menghilangkan Jerawat Membandel, Intip Rahasianya

- 22 November 2023, 08:00 WIB
Ilustrasi Jerawat yang Muncul di Wajah
Ilustrasi Jerawat yang Muncul di Wajah /User18526052/Freepik

PORTAL BELITUNG - Jerawat salah satu permasalahan kulit yang sering muncul, hal ini membuat penampilan tidak percaya diri. Banyak faktor yang menyebabkan kemunculan jerawat. 

Untuk menghilangkan jerawat saja tidak mudah. Karena butuh perawatan yang benar. Jerawat adalah kelainan kulit yang disebabkan oleh adanya penyumbatan kelenjar lemak (kelenjar sebasea). 

Jerawat terbentuk akibat folikel rambut terisi dengan sel kulit mati, minyak, hingga bakteri. Hal ini menimbulkan pembengkakan, kemerahan, hingga peradangan. Akhirnya, pori-pori menjadi tersumbat dan menimbulkan bintik merah pada kulit.

Baca Juga: Cara dan Tips Menghilangkan Bau Badan Tak Sedap Secara Alami

Oleh karena itu, kamu perlu tahu cara menghilangkan jerawat yang membandel ini. Berikut beberapa caranya:

1. Rutin membersihkan atau mencuci wajah

Membersihkan wajah harus dengan double cleansing. Apa itu double cleansing ? Double cleansing itu membersihkan wajah dengan micellar water menggunakan kapas pada saat sebelum mencuci muka. 

Ketika selesai membersihkan muka, di lanjutkan untuk mencuci muka dengan facial wash. Paling tidak lakukan rutinitas ini dua kali sehari.

Masalah ini rentan terjadi pada wanita karena lupa atau bahkan malas menghapus riasan. Agar memudahkan, cobalah untuk meletakkan tisu basah di dekat tempat tidur untuk membersihkan wajah jika tubuh benar-benar lelah.

Baca Juga: Cara dan Tips Merawat Rambut Rontok dan Ketombe, Ini Yang Paling Ampuh

Halaman:

Editor: Ayu Wiyanto

Sumber: Halodoc


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah