UPDATE Terkini: Harga Sawit Periode 22 23 Februari 2024 di Kabupaten Bangka 'Bangka Belitung'

- 24 Februari 2024, 05:55 WIB
UPDATE Terkini: Harga Sawit Periode 22 23 Februari 2024 di Kabupaten Bangka 'Bangka Belitung'
UPDATE Terkini: Harga Sawit Periode 22 23 Februari 2024 di Kabupaten Bangka 'Bangka Belitung' /Pixabay

PORTAL BELITUNG - Berapa harga sawit terkini di Kabupaten Bangka 'Bangka Belitung'? Apakah ada perubahan harga? Simak daftar harga TBS kelapa sawit Kabupaten Bangka periode tanggal 22 23 Februari 2024. Kelapa sawit merupakan salah satu komoditi perkebunan yang ada di Kabupaten Bangka.

Dari data yang dilansir dari Facebook Dinpanpertan Kabupaten Bangka, terdapa 9 pabrik kelapa sawit (PKS) yang menaungi beberapa perkebunan kelapa sawit dan harganya selalu dipantau setiap hari.

Terbaru, untuk harga rata-rata TBS kelapa sawit di Kabupaten Bangka tanggal 22 dan 23 Februari 2024 adalah sebagai berikut.

Baca Juga: Pesanan Sampai Tapi Berubah Pikiran? Tenang, Kini Ada Garansi Bebas Pengembalian dari Shopee

No Tanggal Harga (Rp)
1 21 Februari 2024 2.360
2 22 Februari 2024 2.380
3 23 Februari 2024 2.391

Dari data tabel di atas, dihadirkan pula harga rata-rata tanggal 21 Februari 2024 sebagai perbandingan untuk hari berikutnya. Dari tanggal 21 Februari ke tanggal 22 Februari 2024 terjadi kenaikan harga rata-rata TBS sawit hingga Rp20.

Kenaikan kembali terjadi pada hari berikutnya yakni dari tanggal 22 Februari ke tanggal 23 Febriuari 2024 yang mengalami kenaikan senilai Rp11.

Kenaikan yang cukup tinggi ini terjadi sejak 20 Februari 2024 lalu, setelah 14 harga sawit Kabupaten Bangka berada di harga stabil.

Perubahan harga berupa kenaikan harga rata-rata yang terjadi juga disebabkan dengan kenaikan harga TBS kelapa sawit di 9 pabrik kelapa sawit di Kabupaten Bangka. Berikut daftar harga TBS kelapa sawit ditingkat PKS tanggal 22 dan 23 Februari 2024.

Baca Juga: Akhirnya Naik, Cek Harga TBS Kelapa Sawit Terbaru Periode 20 21 Februari 2024 di Kabupaten Bangka 'Babel'

Harga TBS Sawit 22 Februari 2024 Kabupaten Bangka ditingkat PKS

  1. PT Gunung Maras Lestari (PT GML) Mabat : Rp2.220 
  2. PT Mitra Agro Sembada (PT MAS) Labu : Rp2.370 (naik Rp30)
  3. PT Mutiara Agro Sejahtera (PT MAS ) Kapuk : Rp2.420 (naik Rp40)
  4. PT Payung Mitra Jaya Mandiri (PT PMM) Simbel : Rp2.420 (naik Rp30)
  5. PT Tata Hamparan Eka Persada (PT THEP) Puding Besar : Rp2.350
  6. PT Putra Bangka Mandiri (PT PBM) Cengkong Abang : Rp2.300 
  7. PT Fenyen Agro Lestari (PT FAL) Bukit Layang : Rp2.340 
  8. PT Gunung Pelawan Lestari (PT GPL) Mapur : Rp2.570 (naik Rp50)
  9. PT Gemilang Cahaya Mentari (PT GCM) Tiang Tarah : Rp2.430 (naik Rp30)

Baca Juga: WAR! AirAsia Promo Tiket Pesawat Gratis, Cek Rute dan Cara Dapatnya

Halaman:

Editor: Ayu Wiyanto

Sumber: Facebook Dinpanpertan Kabupaten Bangka


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x