Review Wisata Belitung Rumah Keong Dekat Gantung: Ada Anggrek Langka Berbunga Hanya 2 Kali Dalam Setahun

- 5 Juli 2023, 08:28 WIB
Review Wisata Belitung Rumah Keong Dekat Gantung: Ada Anggrek Langka Berbunga Hanya 2 Kali Dalam Setahun
Review Wisata Belitung Rumah Keong Dekat Gantung: Ada Anggrek Langka Berbunga Hanya 2 Kali Dalam Setahun /Ayu Wiyanto/PORTALBELITUNG.COM/PORTALBELITUNG.COM

PORTALBELITUNG.COM- Sedang liburan ke Belitung? Tempat wisata Rumah Keong bisa menjadi salah satu tujuan liburan Anda.

Jika Anda sedang berburu tempat foto yang Instagramable di Pulau Belitung, Rumah Keong wajib Anda kunjungi.

Artikel ini akan memuat informasi tentang Rumah Keong, tarif masuk, lama perjalanan menuju Rumah Keong, dan tentang Anggrek langka yang ada di wisata ini.

Baca Juga: Pantai Tikus Emas, Pantai di Bangka Sungailiat yang Murah dengan Fasilitas Lengkap

Rumah Keong terletak di Desa Lenggang, Kecamatan Gantung, Kabupaten Belitung Timur.

Tempat wisata ini letaknya persis dekat dengan Replika SD Laskar Pelangi.

Wisata Rumah Keong dibangun di atas lahan bekas penambangan timah.

Menurut salah satu narasumber yang ditemui tim PORTALBELITUNG.COM, Agus Bachtiar yang merupakan pengelola di tempat ini, Rumah Keong ini dibangun di lahan seluas 64 Ha.

Baca Juga: Full Movie Indiana Jones and the Dial of Destiny Sub Indonesia Kualitas Gambar Tidak Pecah, Nonton DI SINI

Rumah Keong ini didirikan oleh PT Pelangi Beltim Sejahtera milik Kusnadi Gunawan.

Halaman:

Editor: Ayu Wiyanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah